10 jenis aplikasi belanja online, kekurangan dan kelebihannya

Siapa sih yang tidak faham akan aplikasi belanja online yang sedang booming ini? Walaupun iya mungkin hanya 10% dari 100% yang tidak tahu akan aplikasi belanja online ini.
Sekarang saya disini akan menjelaskan beberapa situs aplikasi online yang sedang booming saat ini! 
Langsung saja ya!!

1. BukaLapak
Link : https://www.bukalapak.com/

Merupakan salah satu pasar online terkemuka di Indonesia yang di miliki dan di jalankan olegh PT. Bukalapak. Seperti halnya situs jual-beli online dengan model bisnis costumer to customer (C2C) siapapun bisa membuka toko online untuk kemudian melayani calon pembeli di seluruh Indonesia baik satu ataupun dalam jumlah banyak.
Dan untuk dapat mengakses aplikasi tersebut bisa dengan cara download di Play Store / Apps Store.

2. Lazada
Link : https://www.lazada.co.id/?spm=a2o4j.10714338.header.dhome.21d257eeWTEvkq

Pusat belanja online yang menawarkan berbagai macam jenis produk mulai dari elektronik, buku, mainan anak dan perlengkapan bayi, alat kesehatan, dsb. Lazada di dirikan pada tahun 2012 dan salahsatu cabang dari jaringan retail online lazada di Asia Tenggara
Untuk mengangkes via phone anda bisa mendownload aplikasinya di Play Store / Apps Store

3. Tokopedia 

Link : https://www.tokopedia.com/

Merupakan salah satu Mall online di Indonesia yang mengusung model bisnis Market Place. Sejak di luncurkannya hingga akhie 2012, layanan dasar Tokopedia bisa di gunakan oleh semua orang dengan gratis. Tokopedia mendukung para pelaku UMKM dan perorangan. Tokopedia menawarkan berbagai fasilitas, tidak hanya pasilitas untuk berbelanja online namun untuk kebutuhan sehari-hari seperti : Isi ulang pulsa, Tiket pesawat, Tiket Kereta,Tiket Hiburan, Bayar Tagihan listrik dsb.
Untuk mengangkes via phone anda bisa mendownload aplikasinya di Play Store / Apps Store.

4. OLX Indonesia 
Link :https://www.olx.co.id/

Sebuah situs web iklan baris di Indonesia yang di fokuskan untuk tempat membeli dan menjual produk serta jasa secara online dan gratis untuk penjual maupun pembeli yang menggunakan jasa Olx.
Untuk mengangkes via phone anda bisa mendownload aplikasinya di Play Store / Apps Store

5. Blibli 

Link : https://www.blibli.com
Salah satu E-commers di Indonesia dengan konsep belanja ala mall. dengan konsep tersebut blibli mengharapkan masyarakat Indonesia yang terbiasa berbelanja di mall bisa menemukan barang mereka dengan mudah dan menyenangkan dimanapun dan kapanpun.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara membuat akun Gmail dengan singkat dan mudah di pahami

Cara membuat akun dan upload barang di Tokopedia dengan mudah dan cepat

Cara membuat akun dan posting barang ke buka lapak dengan MUDAH!!!